AUSTRALIA
PERSYARATAN UNTUK TURIS :
·
Mengisi Formulir permohonan visa turis 48R IND.
·
2 Lembar pasfoto ukuran 4 x 6 (Berwarna terbaru).
·
Passport berlaku minimal 6 bulan (Asli).
·
Foto copy
kartu keluarga.
·
Foto copy Akte kelahiran atau Akte nikah (jika
sudah menikah).
·
Surat sponsor (Asli).
·
SIUP/Akte pendirian perusahaan (jika orang yang
mengajukan aplikasi visa mempunyai usaha sendiri).
·
Foto copy bukti keuangan dapat berupa :
·
Rekening koran 3 Bulan terakhir.
·
Buku Tabungan 3 bulan terakhir.
·
Surat Deposito yang belum jatuh tempo (deposito
hanya digunakan sebagai pendukung bukti keuangan).
·
Bank reference (digunakan sebagai penguat bukti
keuangan yang menyatakan sejak kapan menjadi nasabah di Bank tersebut).
·
Surat izin dari suami/istri (jika hanya salah satu dari mereka yang akan
pergi).
·
Foto Copy passport & Visa saudara/anak yang
berada di Australia (jika ada saudara/anak yang bersekolah/berdomisili di
Australia, lampirkan juga bukti bahwa orang yang berada di Australia adalah
benar anak atau saudara anda).
·
Untuk anak di bawah 18 tahun dan salah satu atau
kedua orang tuanya tidak pergi, harus menyertakan surat ijin yang menyatakan
bahwa orang tua mengetahui anak tersebut akan beperian ke Australia dan surat
tersebut harus ditandatangani oleh kedua orang tua di atas materai dan disertai
dengan foto copy KTP kedua orang tua atau dokumen lain yang menunjukkan
identitas orang tua tersebut.
·
Jika salah satu dari orang tua telah meninggal
dunia atau memiliki hak asuh/wali, sertakan dokumen yang membuktikan hal ini.
·
Pemohon yang berusia 75tahun ke atas diharuskan
melakukan pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit yang ditunjuk oleh Kedutaan
Australia dan mempunyai asuransi perjalanan.Dan untuk pemohon yang berusia
74-70 thn (74 ke bawah hanya melampirkan asuransi perjalanan.
·
Biaya Visa sebesar Rp. 1.300.000,- BIAYA TIDAK KEMBALI jika permohonan
ditolak.
·
Proses pengurusan visa membutuhkan waktu kurang
lebih 7 hari kerja.
PERSYARATAN UNTUK BISNIS :
·
Mengisi Formulir permohonan visa bisnis 456.
·
2 lembar pasfoto ukuran 4 x 6 (berwarna terbaru).
·
Passport berlaku minimal 6 bulan ( ASLI ).
·
Foto copy Kartu Keluarga.
·
Foto copy Akte kelahiran atau Akte nikah ( Jika
sudah menikah ).
·
Surat sponsor ( ASLI ).
·
Foto Copy SIUP/NPWP/Akte Pendirian Perusahaan.
·
Surat Undangan dari Australia.
·
Foto copy bukti keuangan kantor & pribadi,
dapat berupa :
·
Rekening Koran 3 bulan terakhir.
·
Buku tabungan 3 bulan terakhir.
·
Surat deposito yang belum jatuh tempo (digunakan
hanya sebagai pendukung bukti keuangan).
·
Bank reference (digunakan sebagai penguat bukti
keuangan yang menyatakan sejak kapan menjadi nasabah di Bank tersebut).
·
Biaya pengurusan Visa sebesar Rp. 1.400.000,- BIAYA TIDAK KEMBALI jika permohonan
ditolak.
·
Proses pengurusan visa membutuhkan waktu kurang
lebih 5 hari.
PERSYARATAN UNTUK PELAJAR :
·
Mengisi formulir permohonan visa pelajar 157A.
·
Pas Foto 4 x 6 (2 Lembar) berwarna dan terbaru.
·
Passport asli yang masa berlakunya 12 bulan.
·
Pemeriksaan kesehatan disalah satu Panel Dokter
yang ditunjuk oleh Kedutaan Australia dengan membawa Form 26 dan 160, beserta
Pasfoto 4x6 (2 Lembar) dan Foto Copy Passport. Mohon Anda memberitahukan kepada
Dokter Anda bahwa Anda akan memproses visa pelajar melalui Australia Centre.
·
Surat pernyataan dari penanggung biaya (sponsor),
bermaterai Rp. 6000.
·
Bukti keuangan Sponsor berupa salah satu dari
yang tersebut dibawah ini : ( Untuk saldo rata-rata minimal Rp. 200 Juta ).
·
Rekening Koran dengan catatan transakasi selama 3
s/d 6 bulan terakhir.
·
Buku Tabungan dengan catatan transaksi selama 3
s/d 6 bulan terakhir.
·
Surat Deposito yang belum jatuh tempo. Apabila
surat Deposito anda ARO dan sudah jatuh tempo, harus ada surat penegasan
perpanjangan Deposito dari Bank 3 s/d 6 bulan terakhir.
·
Referensi Bank (didalam surat referensi tersebut
mohon dicantumkan sejak kapan menjadi nasabah Bank tersebut)
·
Surat Keterangan Pekerjaan Orang Tua / Penanggung
Biaya.
·
Akte Kelahiran dan Kartu Keluarga.
·
Akte/Surat Nikah.
·
Medical Check Up ,oleh panel doctor yang sudah
ditunjuk oleh Kedutaan Embassy
·
Surat Ganti Nama, apabila nama student atau orang tua di akte kelahiran berbeda dengan nama di Kartu Keluarga.
·
STTB / NEM / RAPORT / IJAZAH / TRANSKRIPT NILAI /
CERTIFICATE Lain.
·
IELTS test , minimal 4,5.
·
CV / Activity Details, kegiatan anda sampai pada
saat memohon student visa.
·
Keterangan kegiatan jika ada waktu kosong selama
6 bulan atau lebih dari satu pendidikan / pekerjaan ke pendidikan / pekerjaan
lain.
·
Surat Pernyataan Rencana Study, pernyataan dari
student yang menyatakan tujuannya ke Australia dan pernyataan akan kembali ke
Indonesia, dengan bermaterai 6000.
·
Surat Referensi Kerja dengan mencantumkan jelas
periode kerja..
·
Confirmation of Enrolment ( CEO ).
·
Surat Perwalian dari Wali / Guardian di Australia
beserta Photo Copy Passport dan Visa (
Bagi siswa dibawah usia 18 tahun ).
·
Surat persetujuan dari Orang Tua terhadap wali /
Guardian di Australia ( bagi siswa dibawah 18 tahun ).
·
SKKB / Police Clearance.
·
KITAS bagi warga negara asing.
·
Biaya pengurusan visa Rp. 5.660.000 BIAYA TIDAK KEMBALI jika permohonan
ditolak.
·
Pengurusan visa membutuhkan waktu 14 hari kerja
Kedutaan Besar Australia.]
Bukti
Pembayaran OSHC ( Over Seas Student Health Cover)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar